Twinkl mengundang sekolah, guru, orang tua dan anak-anak di Indonesia untuk mengikuti kampanye Hari Bumi: Planet vs. Plastic.
Sumber: https://www.twinkl.co.id/resource/ks1-how-eco-friendly-are-you-flowchart-quiz-ni-g-1651220586
Kampanye ini bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran anak sejak usia dini tentang dampak sampah plastik terhadap planet Bumi kita. Ajak anak/murid Anda untuk melakukan salah satu tantangan #PlasticDetox di bawah ini, foto dan kirimkan atau unggah di website/Instagram Anda lalu tag @twinkl.indonesia dengan caption #PlasticDetoxTwinkl sebelum tanggal 30 April 2024. Kami akan memberikan sertifikat dan lencana "Earth Hero" dan menampilkan foto tantangan #PlasticDetox Anda di halaman resmi acara ini.
Berikut adalah beberapa tantangan #PlasticDetox yang dapat Anda lakukan:
Hari Makan Siang Bebas Plastik
Membuat Daftar Saran Pengurangan Plastik
Plastic Bag Checking: Bantu anak-anak untuk membandingkan tas belanja plastik dan tas belanja dari bahan katun atau tas belanja ramah lingkungan.
Belajar tentang Poster Sampah Plastik di Sekolah
Mengenalkan Poster Jenis-Jenis Plastik
Membuat Kerajinan Tangan dari Sampah Plastik
Permainan Menyortir Sampah
Baca lebih lanjut tentang Hari Bumi Planet vs. Plastics: #PlasticDetox challanges di sini: https://www.twinkl.co.id/blog/planet-vs-plastik-contoh-daur-ulang-sampah-plastik-untuk-anak-tk-dan-sd
untuk isu dan tema even hari bumi 2025 apa ya?\