Orang hidup banyak maunya, memiliki penghasilan yang baik, karir yang menunjang, bisnis yang terus bertumbuh, keluarga yang aman dan sejahtera, dan lain lain. Di jaman serba instan seperti saat ini, kebiasaan dan perilaku orang juga mulai terpengaruh untuk bisa mendapatkan sesuatu dengan cara yang instan. Fakta menyebabkan kebanyakan tujuan dan tidak dilaksanakan sama sekali tidak membantu seseorang untuk memperbaiki taraf hidupnya saat ini.
•Bagaimana orang menetapkan tujuan akhirnya?
•Bagaimana prosesnya?
•Apa yang terjadi saat target hanya dicanangkan tapi tidak dilakukan?
•Apa yang terjadi apabila kita hanya fokus pada proses target saja?
•Bagaimana caranya merubah fokus dari paradigma tujuan menjadi paradigma proses?